Loading...

Gaya Penulisan Program yang Baik Pada Turbo Pascal

Turbo Pascal memberikan keleluasaan kepada pemrogram dalam menuliskan suatu program. Sebagai contoh, perhatikan source code proram berikut :...

Turbo Pascal memberikan keleluasaan kepada pemrogram dalam menuliskan suatu program. Sebagai contoh, perhatikan source code proram berikut :
PROGRAM Latihan; BEGIN WriteLn('Belajar');
WriteLn('Turbo Pascal');End.
Kemudian bandingkan dengan source code yang ke-2, berikut ini :
PROGRAM Latihan;
BEGIN 
WriteLn('Belajar');
WriteLn('Turbo Pascal');
End.
Menurut Anda, apakah penulisan pada program yang pertama lebih memudahkan Anda dalam membaca source code program tersebut ? Bagaiman jika Anda membandingkan dengan contoh no.2 ? Dari gambaran diatas dapat disimpulkan bahwa gaya penulisan program sebenarnya bebas (terserah keinginan Anda sendiri). Bagi program Turbo Pascal kedua bentuk tersebut sama saja, tetapi tidak demikian halnya bagi manusia.

Source code pertama lebih rapat sehingga membuat kesulitan pembacanya. Berbeda dengan source code kedua yang lebih rapi dalam penyusunannya.

Penulisan yang benar sebaiknya, jika pernyataan berada di antara BEGIN dan END, maka berilah spasi kira-kira 5 spasi untuk pernyataan yang berada diantaranya (bisa menggunakan tombol Tab).
Turbo Pascal 8504211459340190713

Posting Komentar

  1. jadi tersungging hhhe... kalau biasanya aku sih asalnya tekan enter aja, jarang make tab hhhe

    BalasHapus

emo-but-icon

Beranda item

Blog Directories

Info Seputar Komputer
Teknik Komputer

W3 Directory - the World Wide Web Directory