Membuat Software Check IP Komputer Kita dengan Delphi
Program untuk melakukan pengecekan IP sederhana, dibuat menggunakan borland delphi 7. Program disertai tombol refresh ketika pergantian IP b...
http://arioardi.blogspot.com/2013/06/membuat-software-check-ip-komputer-kita.html
Program untuk melakukan pengecekan IP sederhana, dibuat menggunakan borland delphi 7. Program disertai tombol refresh ketika pergantian IP berlangsung.
Berikut tampilan software cek IP komputer sederhana :
Berikut tampilan software cek IP komputer sederhana :
Langsung saja buka applikasi delphi Anda dan siapkan komponen berikut ini :
- 2 Label
- 1 Button
Kemudian masukkan code di bawah ini, letakkan pada unit1 dan sisipkan kode setelah tulisan implementation.
Langsung saja running program, tadaa program cek IP komputer sendiri telah siap dipakai.
Tambahkan kode berikut :uses Winsock; function getIPs: Tstrings; type TaPInAddr = array[0..10] of PInAddr; PaPInAddr = ^TaPInAddr; var phe: PHostEnt; pptr: PaPInAddr; Buffer: array[0..63] of Char; I: Integer; GInitData: TWSAData; begin WSAStartup($101, GInitData); Result := TstringList.Create; Result.Clear; GetHostName(Buffer, SizeOf(Buffer)); phe := GetHostByName(buffer); if phe = nil then Exit; pPtr := PaPInAddr(phe^.h_addr_list); I := 0; while pPtr^[I] <> nil do begin Result.Add(inet_ntoa(pptr^[I]^)); Inc(I); end;
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject); begin Label3.Caption:=GetIps.Text; end; procedure TForm1.FormCreate(Sender: TObject); begin Label3.Caption:=GetIps.Text; end;
gk work
BalasHapus