Menghapus Profil Dial-Up pada Windows 7
Pengguna internet yang seringkali menggunakan modem colok untuk melakukan surfing internet sudah pasti akrab dengan yang namanya dial-up. Di...
http://arioardi.blogspot.com/2013/07/menghapus-profil-dial-up-pada-windows-7.html
Pengguna internet yang seringkali menggunakan modem colok untuk melakukan surfing internet sudah pasti akrab dengan yang namanya dial-up. Dial-up biasa digunakan untuk koneksi internet dengan sambungan jaringan telepon/selular. Jika Anda seringkali menggonta-ganti kartu operator penyedia internet Anda, pasti Anda sekarang memiliki banyak macam profil dial-up. Nah saking banyak malah jadi mengganggu pemandangan ? Ok, langsung saja cara menghapus profil dial-up pada Windows 7 :
1. Klik logo koneksi Anda pada tray icon.
2. Kemudian liat pada bagian box paling bawah, klik tulisan "Open Network and Sharing Center"
Mudah bukan ? Pastikan dial-up yang Anda hapus memang dial-up yang sudah tidak Anda perlukan kembali.
1. Klik logo koneksi Anda pada tray icon.
2. Kemudian liat pada bagian box paling bawah, klik tulisan "Open Network and Sharing Center"
3. Cari tulisan "Change Adapter Setting", terletak di sebelah kiri
4. Pilih profil yang akan dihapus kemudian klik kanan "Delete"
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapusMantap Bang :noprob:
BalasHapussimple tapi ribet masalah nya.. heheeee
BalasHapuspaket tahun baru 2014