Array 1 dimensi C++
Array itu apa ? Array sering disebut/diterjemahkan sebagai larik. Array adalah kumpulan dari nilai-nilai data bertipe sama dalam urutan ter...
http://arioardi.blogspot.com/2012/11/array-1-dimensi-c.html
Array itu apa ?
Array sering disebut/diterjemahkan sebagai larik. Array adalah kumpulan dari nilai-nilai data bertipe sama dalam urutan tertentu yang menggunakan sebuah nama yang sama. Nilai-nilai data di suatu array disebut dengan elemen-elemen array. Letak urutan dari elemen-elemen array ditunjukkan oleh suatu indeks.
Nah sudah dapat penerangan dari array kan.
Array sendiri di C++ dibagi menjadi 2 macam :
1. Array 1 dimensi(yang akan kita bahas di post ini).
2. Array 2 dimensi.
Iniliasisasi Array 1 Dimensi
Inisialisasi dapat dilakukan bersama dengan deklarasi atau tersendiri. Inisialisasi suatu array adalah dengan meletakkan elemen array di antara tanda kurung kurawal {}, antara elemen yang satu dengan lainnya dipisahkan koma.
contoh :
Source code penggunaan array 1 dimensi yang digabungkan dengan statement perulangan FOR :
Array sering disebut/diterjemahkan sebagai larik. Array adalah kumpulan dari nilai-nilai data bertipe sama dalam urutan tertentu yang menggunakan sebuah nama yang sama. Nilai-nilai data di suatu array disebut dengan elemen-elemen array. Letak urutan dari elemen-elemen array ditunjukkan oleh suatu indeks.
Nah sudah dapat penerangan dari array kan.
Array sendiri di C++ dibagi menjadi 2 macam :
1. Array 1 dimensi(yang akan kita bahas di post ini).
2. Array 2 dimensi.
Iniliasisasi Array 1 Dimensi
Inisialisasi dapat dilakukan bersama dengan deklarasi atau tersendiri. Inisialisasi suatu array adalah dengan meletakkan elemen array di antara tanda kurung kurawal {}, antara elemen yang satu dengan lainnya dipisahkan koma.
contoh :
int angka[10];
int angka[5]={4,5,6,7,8};
float anything[4]={4,2};
#include<iostream.h>
#include<conio.h>
main()
{
int a[5]={2,4,6,8,10};
int b[5]={10,20};
int c[5]={15,0,30};
int j;
// Menampilkan nilai dari element array
cout<<endl;
for(j=0;j<5;j++)
{
cout<<"A ["<<j<<"] = "<<a[j]<<" , B ["<<j<<"] = "<<b[j]<<" , C ["<<j<<"] = "<<c[j]<<endl;
}
getch();
}
Tampilan program ketika dijalankan